Resep Panggang Ikan Mas - Berikut ini adalah Resep Panggang Ikan Mas yang terdiri atas bahan, bumbu dan cara membuat Panggang Ikan Mas.
Bahan Pembuatan Panggang Ikan Mas:
- 500 g ikan mas, bersihkan, gurat-gurat badannya
- 100 mi santan
- 1 sendok teh air jeruk nipis
- 1 batang serai, memarkan
- 1/2 sendok teh garam
- 5 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 buah cabai merah
- 2 cm kunyit
- 2 cm jahe
- 3 cm Iengkuas
- garam dan air jeruk nipis secukupnya
- Lumuri ikan dengan air jeruk dan garam, diamkan 5 menit.
- Campur santan dengan bumbu halus, ma! sebentar.
- Oles ikan dengan santan berbumbu, lalu panggang sambil dipercik santan menggunakan batang serai hingga matang.
- Siap disajikan
Demikianlah Resep Panggang Ikan Mas ini kami bagikan sebagai Resep Daerah Jambi. Silahkan coba juga Resep Sambal Belacan sebelumnya. Selamat Memasak.