Resep Sambal Bacang Palembang - Khas Sumatera Selatan

Dibagikan oleh : Pada - 12:31 AM

Resep Sambal Bacang Palembang - Khas Sumatera Selatan. Salah satu Masakan Daerah Sumatera Selatan khususnya Palembang ini kami bagikan kepada anda para pecinta masakan khas Palembang. Resep Sambal Bacang Palembang - Khas Sumatera Selatan ini kami bagikan juga untuk anda yang ingin mencoba membuat Sambal Bacang Palembang ini, baik untuk keluarga di Rumah anda maupun untuk dijual sebagai menu di warung makan anda.
Resep Sambal Bacang Palembang
Resep Sambal Bacang Palembang - Khas Sumatera Selatan. Berikut ini Resep Sambal Bacang Palembang - Khas Sumatera Selatan yang terdiri atas bahan, bumbu dan cara membuatnya. Silahkan anda catat dan perhatikan terlebih dahulu sebelum memasaknya.

Bahan Pembuatan Sambal Bacang Palembang:
  • 5 buah Cabai rawit.
  • 8 buah Cabai merah keriting.
  • 2 siung bawang merah.
  • 1 buah bacang yang masak.
  • 1 siung bawang putih.
  • 1 sdm terasi bakar.
  • Garam halus secukupnya.
Cara Membuat Sambal Bacang Palembang:
  1. Pertama, ulek semua bahan hingga kesemua bahan halus dan tercampur rata.
  2. Setelah itu, kupas buah macang lalu cacah-cacah kasar buah bacang.
  3. Selanjutnya masukkan buah bacang yang telah dicacah kasar kedalam sambal yang yang telah diulek tadi, lalu aduk-aduk sambal bersama cacahan buah bacang hingga tercampur rata.
  4. Terakhir, sajikan sambal bacang sebagai hidangan pelengkap.

Demikianlah Resep Sambal Bacang Palembang ini kami bagikan sebagai Resep Daerah Sumatera Selatan. Silahkan coba juga Resep Sambal Lingkung Palembang sebelumnya. Selamat Memasak.



Silahkan Beri Komentar Anda Tentang Resep Ini

 
Resep Asli Indonesia Copyright © 2013 | Template Modified by Blog | Total Ping - Auto Ping - Ping.sg | Powered by Blogger